Rabu, 19 September 2012

"Ada dua hal yang paling penting dalam mempersiapkan diri untuk sukses, yaitu GOING THE EXTRA MILES. tidak menyerah dengan rata-rata. kalau orang belajar 1 jam, dia akan belajar 5 jam, kalau orang berlari 2 kilo, dia akan berlari 3 kilo, kalau orang menyerah di detik ke 10, dia tidak akan menyerah sampai detik ke 20. Slalu berusaha meningkatkan diri lebih dari orang biasa, karena itu, luangkan usaha, waktu, upaya, tekad dan sebagainya dari orang lain.
MAKA KALIAN AKAN SUKSES!!!
resep lainnya adalah tidak pernah mengizinkan diri kalian dipengaruhi oleh unsur diluar diri kalian. oleh siapapun, apapun dan suasana bagaimanapun. artinya, jangan mau sedih, marah, kecewa dan takut karena ada faktor luar. kalianlah yang berkuasa atas diri kalian sendiri, jangan serahkan kekuasaan pada orang lain. orang boleh menodong senapan, tapi kalian punya pilihan untuk takut atau tetap tegar. kalian punya pilihan di lapisan diri kalian paling dalam, dan itu tidak ada hubungnnya dengan pengaruh luar.."
@Negeri5Menara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar